Wednesday, February 24, 2016

Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami


Cara menghilangkan jerawat dengan mudah dan aman.


Sebenarnya jerawat itu apa sih? sebelum kita membahas cara menyembuhkannya kita akan bahas dulu penyebabnya. Jerawat adalah dimana keadaan pori-pori tersumbat jadi akan manjadi benjolan kecil-kecil disekitar wajah, leher dan punggung. bagi sebagian orang jerawat itu menjengkelkan dan membuat kita tidak percaya diri dengan jerawat kita. apalagi jika kita mau ketemu pacar tau klien kita, rasanya malu banget bukan. sebenarnya penyebab jerawat itu terjadi beberapa faktor diantaranya Ialah:

1. Kosmetik
terutama cewek yang sering memakai kosmetik, pemakaian kosmetik itu sendiri menyebabkan tersumbatnya pori-pori yang akan menyebabkan jerawat. solusinya ialah hindari pemakaian secara berlebihan, setelah selesai memakai cepat-cepat bersihkan dengan air bersih jangan menuggu terlalu lama.

2. produksi minyak pada wajah berlebihan
faktor keturunan yang biasa terjadi pada wajah anda, dengan berlebihnya minyak di muka kita maka bakteri dan debu secara langsung akan menempel pada wajah kita, seringlah mencuci muka anda akan tetapi jangan berlebihan. bagi yang muslim berwudhu itu juga bermanfaat untuk membersihkan wajah kita.

3. strees
hindari strees yang adap menyebabkan timbulnya jerawat.

4. sel kulit mati
sel kulit yang mati juga menyebabkan timbulnya jerawat, karena dapat menutupi pori-pori.

5. tangan
tangan kita juga berpengaruh besar tehadap timbulanya bakteri, kita terkadang tidak sadar tangan kita kotor dan memegang wajah atau bahkan handphone, dimana secara langsung menempel pada wajah kita.

jerawat sendiri ada bebrapa jenis diantaranya ialah, jerawat batu, jerawa biasa dan komedo.

lalu bagaimana cara mengatasinya, berikut langkah-langkahnya:

1. pastikan kulit wajah harus selalau bersih, dengan seperti itu kulit kita akan terhindar dari jerawat
2. kalau mau tidur terutama kaum hawa hindari pemakaian kosmetik
3. hindari memencet jerawat, karena jerawat bisa menyebar ke area yang lain
5. seringlah cuci muka atau berwudhu, agar wajah kita selalu bersih dari debu dan bakteri.


lalu gimana kalau untuk mengobatinya.

Cara mengobatinya sendiri dianjurkan memakai ramuan alami, kenapa?
karena alami yang terbaik, selain murah, cara ini juga tanpa efek samping. berbeda lagi dengan memakai krim dan obat. dengan cara memakai krim atau obat efek sampingnya sangat berbahaya kalau digunakan secara terus-menerus, yang mengakibatkan terjadinya berbagai penyakit kulit, misal kulit melepuh, iritasi, bahkan yang lebih parah lagi bisa terjadi kanker kulit, maka berhati-hatilah jika ingin memakai krim atau obat jerawat.

berikut cara alami mengobati jerawat diantaranya ialah:

1. menggunakan tomat
cuci muka dulu
iris tomat mejadi beberapa bagian
tempelkan irisan tomat pada wajah anda
diamkan 10-15 menit
bersihkan dengan air

2. putih telur
pisahkan kuning dan putih telur
kocok putih telur beberapa menit
usapkan ke muka sampai merata
diamkan 7-10 menit lalu bersihkan.

3. bawang putih
tumbuk bawang putih
oleskan pada bagian terkena jerawat
diamkan 10 menit dan bersihkan.

4. lemon
cuci wajah terlebih dahulu
iris lemon
buat masker pada wajah
daiamkan 10 menit dan bersihkan

BACA JUGA:
ATASI JERAWAT YANG TIDAK KUNJUNG SEMBUH
DR, OZ BICARA SOAL BEKAS JERAWAT
PERBEDAAN JERAWAT DAN BISUL

Dengan cara alami di atas semoga jerawat anda bisa berkurang dan hilang. terima kasih telah berkunjung.
Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami - Hallo sahabat Blogface, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel KECANTIKAN, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami
link : Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami

Baca juga


Cara ampuh menghilangkan jerawat secara alami

0 komentar:

Post a Comment